Tingkat Layu Pentil pada Berbagai Jenis Klon Kakao
Abstract
Kakao salah satu komunitas ekspor penting Indonesia yang akhir-akhir ini banyak mengalami masalah dalam system budidaya dan salah satunya layu pentil kakao. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat layu pentil pada berbagai jenis klon kakao. Pelaksanaan penelitian pada bulan maret 2018 sampai bulan mei 2018 di Desa Kilo Kecamatan Poso Pesisisr Utara Kabupaten Poso. Penelitian Ini menggunakan Rancangan acak Kelompok denga 4 perlakuan. Adapun Perlakuan dalam Penelitian Ini P1 (klon Kakao Lokal hijau) P2 (klon Kakako Lokal merah).P3 KM01 (klon kakao M01),P4 (klon Kakao 45)
Hasil Penelitian maka dapat disimpulkan bahwa jenis klon kakao berpengaruh tidak nyata terhadap jumlah pentil yang terbentuk, jumlah pentil yang layu, presentase pentil layu dan jumlah pentil yang menjadi buah. Rata-rata diameter pentil pada berbagai jenis klon kakao tidak berpengaruh nyata pada umur 3,5,7,9 dan 13, tetapi berpengaruh nyata pada umur 11 minggu.Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andono, 2010. Aplikasi Zpt Naa Dan Unsur Mikro Untuk Mengatasi Layu Pentil (Cherelle Wilt) Pada Kakao (Theobroma Cacao L.) Dengan Teknik Penyemprotan Buah, Surakarta.
Chaidamsari T, 2005. Biotechnology for cocoa pod Borer Resistance in cocoa. Ph. D Thesis, Wageningen University.
Daryanto. 1977. Beberapa Catatan Tentang Pembungaan dan Pembentukan Buah Kakao. Menara Perkebunan 45(2): 95-100.
McKelvie A.D. 1956. Cherelle Wilt of Cacao. I. Pod Development and its Realition to Wilt. J. Expp. Bot. 7(20):250-263.
Nichols, R. (1960). Auxins of cocoa and cherelle wilt. Proc. VIII Inter-Amer. Cacao Conf., Trinidad and Tobago,100—106.
Nur, A. M. dan Zaenudin. 2000. Perkembangan Buah dan Pemulihan Pertumbuhan Kopi Robusta Akibat Cekaman Kekeringan. Pelita Perkehunan. 15(3): 162-174
Pangaribuan, N. 2004. Peranan Auksin Dalam Usaha Menekan Kelayuan Buah Muda Kakao (Theobroma cacao L.). Jurnal Matematika, Sains dan Teknologi. Vol 5. No 1. Maret 2004.
Salamala, M. 1990. Pengaruh Zat Pengatur Tumbuh Auksin dan Unsur Mikro Terhadap “Cherelle Wilt” Pada Kakao (Theobroma cacao L.).
Wahyudi, T., dan S. Abdoellah. 2009. Indonesian Cocoa in 2008; Strengths,Weaknesses, Opportunities, and Threats. justaden.blog.friendster.com. [25 November 2010].
Yahmadi, M. 1997. Masalah Cherelle Wilt pada Tanaman Cacao. Gabungan Perusahaan Perkebunan Jawa Timur Nurmala Pangaribuan
DOI: http://dx.doi.org/10.71127/2828-9250.530
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.